VISI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA :
”Terwujudnya masyarakat Sumba Barat Daya yang Maju, Berkualitas, Berdaya Saing, Demokratis dan Sejahtera”.
MISI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMBA BARAT DAYA :
·
Mewujudkan masyarakat Sumba Barat Daya yang maju dengan dukungan sarana dan prasarana yang berkualitas
·
Mewujudkan pemerintahan yang demokratis, akuntabel, bersih, efektif, dan terpercaya
·
Mewujudkan masyarakat Sumba Barat Daya yang sejahtera